Efek Samping Intrauterine Device Hormonal Levonorgestrel

Oleh :
dr.Alvi Muldani

Intrauterine device (IUD) hormonal levonorgestrel merupakan salah satu metode kontrasepsi reversible jangka panjang. Namun, penggunaannya berpotensi menyebabkan berbagai efek samping.

Masa penggunaan IUD adalah dari 3–10 tahun, dan lebih cost-effective dibandingkan dengan metode kontrasepsi berjangka pendek lain, misalnya kontrasepsi oral. Penggunaan IUD mulai banyak digemari, karena kemungkinan kegagalan lebih rendah, dan pasien tidak perlu terlalu sering memeriksakan diri ke dokter. Namun, keunggulan IUD levonorgestrel juga disertai dengan beberapa risiko kesehatan dan efek samping hormonal akibat pemakaiannya.[1–5]

Mekanisme Kerja IUD Levonorgestrel

Referensi