Sebuah kasus unik yang baru saja saya dapatkan 2 hari yang lalu.Seorang wanita umur 28 tahun, G2P0A1 Hamil 35-36 minggu, Janin Tunggal Hidup Presentasi...
Amazing case - kaki bayi yang terjepit akibat ruptur uteri saat persalinan - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Amazing case - kaki bayi yang terjepit akibat ruptur uteri saat persalinan
Dibalas 21 Oktober 2024, 14:53

dr.Irwan Kreshnamurti SpOG
Dokter Spesialis Kandungan
Sebuah kasus unik yang baru saja saya dapatkan 2 hari yang lalu.
Seorang wanita umur 28 tahun, G2P0A1 Hamil 35-36 minggu, Janin Tunggal Hidup Presentasi Kepala datang kamar bersalin dengan keluhan mules disertai nyeri ringan saat bayi gerak, dengan pembukaan 2 cm, kepala di Hodge I, teraba ketuban menempel di kepala, dan membawa hasil USG dari tempat lain dengan ICA 4,5.
Lalu…dengan berdiskusi dengan pasien dan keluarga, diputuskan untuk dilakukan SC.
Dibuat 08 Oktober 2024, 20:40
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)