Anestesi Blok Pre Roserplasty - Anestesi Ask the Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

ALO Dok,  Berapakah dosis maksimal lidokain sebagai anestesi blok pre roserplasty pada pasien dewasa? Karena terkadang pasien masih sering mengeluhkan...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Anestesi Blok Pre Roserplasty - Anestesi Ask the Expert

    Dibalas 13 April 2022, 15:40
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    ALO Dok, 

     

    Berapakah dosis maksimal lidokain sebagai anestesi blok pre roserplasty pada pasien dewasa? Karena terkadang pasien masih sering mengeluhkan nyeri..

    Lalu apakah ada perbedaan dosis antara pasien dengan berat badan ideal atau obese?