Pemeriksaan fisik utama yang ditemukan pada pasien dengan appendicitis - Diskusi Dokter

general_alomedika

Izin bertanya dok. Anamnesa dan pemeriksaan fisik apa yang khas ditemukan pada anak usia 3 tahun yang dicurigai mengalami appendisitis? Pada pasien ini dari...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pemeriksaan fisik utama yang ditemukan pada pasien dengan appendicitis

    Dibalas 27 Oktober 2019, 17:04

    Izin bertanya dok. Anamnesa dan pemeriksaan fisik apa yang khas ditemukan pada anak usia 3 tahun yang dicurigai mengalami appendisitis? Pada pasien ini dari anamnesa hanya didapatkan anak mengalami nyeri perut yang tidak bisa dilokalisir karena anak selalu menangis2 jika perut dipegang dan ditekan, ada demam, tidak ada muntah, nafsu makan kurang, dan hasil Lab ditemukan Leukositosis 13.200. Tapi ketika dirawatan dikonsul oleh Sp.A ke Sp.B ditegakkan dx Appendisitis. Mohon penjelasannya dok. Terima kasih 🙏

26 Oktober 2019, 12:37
Selamat siang dokter

Saya izin untuk membantu menjawab pertanyaan, dalam anamnesis dan pemeriksaan fisik appendisitis pada anak memang lebih sulit dalam penilaian lokasi nyeri pada bagian perut (abdomen) karena mereka cenderung merasakan nyeri yang sama di seluruh lapang perut dan kadang menyamarkan diagnosa. Tidak seperti pada dewasa yang menggunakan tools Alvarado Skor untuk membantu penegakkan diagnosa, pada anak-anak ada tool yang disebut Pediatric Appendisitis Score yang berupa 8 pertanyaan terkait anamnesis dan pemeriksaan fisik dimana nanti apabila skor lebih sama dengan 9 sudah curiga ke arah appendisitis dan bisa dilakukan pemeriksaan imaging untuk konfirmasi Dx pasti dengan appendikogram atau USG
27 Oktober 2019, 17:04
Terima kasih dok. Sangat bermanfaat 🙏
26 Oktober 2019, 12:37
Selamat siang dokter

Saya izin untuk membantu menjawab pertanyaan, dalam anamnesis dan pemeriksaan fisik appendisitis pada anak memang lebih sulit dalam penilaian lokasi nyeri pada bagian perut (abdomen) karena mereka cenderung merasakan nyeri yang sama di seluruh lapang perut dan kadang menyamarkan diagnosa. Tidak seperti pada dewasa yang menggunakan tools Alvarado Skor untuk membantu penegakkan diagnosa, pada anak-anak ada tool yang disebut Pediatric Appendisitis Score yang berupa 8 pertanyaan terkait anamnesis dan pemeriksaan fisik dimana nanti apabila skor lebih sama dengan 9 sudah curiga ke arah appendisitis dan bisa dilakukan pemeriksaan imaging untuk konfirmasi Dx pasti dengan appendikogram atau USG