Alodok, bayi 10 bulan dikeluhkan ibunya mengalami hal ini sejak lahir, pusar hampir tiap hari berdarah, sudah konsul ke dokter anak katanya tidak apa-apa....
Benjolan berdarah pada pusar bayi 10 bulan - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Benjolan berdarah pada pusar bayi 10 bulan
Dibalas 11 Maret 2020, 19:36
dr. Nurul Falah
Dokter Umum
Alodok, bayi 10 bulan dikeluhkan ibunya mengalami hal ini sejak lahir, pusar hampir tiap hari berdarah, sudah konsul ke dokter anak katanya tidak apa-apa. Kira kira apa kemungkinan diagnosanya Dok? Apakah kondisi spt ini hanya dibiarkan saja tanpa penanganan? Terimakasih sebelumnya 🙏
Dibuat 08 November 2019, 06:34
25 Januari 2020, 06:57
dr. Pika Novriani Lubis
Dokter Umum
Alo Dok,
Setuju dok, dari gambarannya lebih ke arah granuloma inguinal (bisa di DD dgn urachus atau polip. Kalau dulu penanganan granuloma umbilikal dgn alcohol swab dan alboth*l sudah cukup memberi respon (respon : jaringan akan mengecil dan mengering). tapi krn skrg sudah dilarang, pilihan penanganan adalah dgn steroid topikal, silver nitrat, kauterisasi, ligasi atau pembedahan.
utk penanganan di rumah, dokter bisa anjurkan utk membersihkan daerah umbilical dgn alcohol swab agar daerah umbilikal tetap kering, dan cari second opinion ke dokter anak lain.
Berikut jurnal yg menarik utk dibaca sebagai referensi dok: https://medcraveonline.com/JPNC/umbilical-granuloma-modern-understanding-of-etiopathogenesis-diagnosis-and-management.html
Setuju dok, dari gambarannya lebih ke arah granuloma inguinal (bisa di DD dgn urachus atau polip. Kalau dulu penanganan granuloma umbilikal dgn alcohol swab dan alboth*l sudah cukup memberi respon (respon : jaringan akan mengecil dan mengering). tapi krn skrg sudah dilarang, pilihan penanganan adalah dgn steroid topikal, silver nitrat, kauterisasi, ligasi atau pembedahan.
utk penanganan di rumah, dokter bisa anjurkan utk membersihkan daerah umbilical dgn alcohol swab agar daerah umbilikal tetap kering, dan cari second opinion ke dokter anak lain.
Berikut jurnal yg menarik utk dibaca sebagai referensi dok: https://medcraveonline.com/JPNC/umbilical-granuloma-modern-understanding-of-etiopathogenesis-diagnosis-and-management.html
25 Januari 2020, 07:09
dr. Nurul Falah
Dokter Umum
Baik Dokter Pika, terimakasih atas sharingnta ya Dok, sangat bermanfaat.
25 Januari 2020, 10:20
dr.Mislina Munir, M Ked(Ped) Sp.A
Dokter Spesialis Anak
Koreksi dok..granuloma umbilical
25 Januari 2020, 06:47
dr.Mislina Munir, M Ked(Ped) Sp.A
Dokter Spesialis Anak
Alodok...kalau dilihat dari keluhan dan gambarnya kesannya granuloma inguinale. Saya pernah dapat kasus seperti ini . Terapi yang simpel dapat dilakukan. Bersihlan pusar dengan nacl, setelah kering taburi garam halus yang baru d daerah granuloma, setelah itu ttp dengan selotip bening ( yang baru) selama 15-20 menit.lakukan 3x sehari.sdh ada penelitiannya. Dok.semoga bermanfaat
25 Januari 2020, 09:09
dr. Hudiyati Agustini
Dokter Umum
Menarik... adakah tulisan mengenai penelitian ini dokter? Bisa diangkat menjadi artikel di alomedika.. :)
25 Januari 2020, 13:01
dr.Mislina Munir, M Ked(Ped) Sp.A
Dokter Spesialis Anak
Koreksi granuloma umbilical
08 November 2019, 07:26
dr.Suyanti, Sp.T.H.T.B.K.L
Dokter Spesialis THT
Alo dok
Izin sharing penah dapat kasus serupa waktu dokter umum, kl dari gambarannya seperti granuloma umbilikalis dok..tatalaksananya granulektomi baik secara kimiawi dengan trichloaactic acid yang ditotol secara rutin pada granuloma yaa hingga terlepas atupun dengan pembedahan..
Izin sharing penah dapat kasus serupa waktu dokter umum, kl dari gambarannya seperti granuloma umbilikalis dok..tatalaksananya granulektomi baik secara kimiawi dengan trichloaactic acid yang ditotol secara rutin pada granuloma yaa hingga terlepas atupun dengan pembedahan..
25 Januari 2020, 10:12
dr. David, Sp.B, FINACS, FICS
Dokter Spesialis Bedah
Inguinal atau umbilical sih?
25 Januari 2020, 10:16
dr. Pika Novriani Lubis
Dokter Umum
Baru sadar dok, granulom umbilikal dok 😄🙏
25 Januari 2020, 11:25
dr. Rudi Hermanto Sinaga, Sp.B
Dokter Spesialis Bedah
Anamnesisnya coba dikaji lebih dalam lagi, agar dpt menyingkirkan DD. Massa di umbilicus, apalagi yg timbul sejak lahir banyak DD nya, di antaranya granuloma umbilikal, urachus persistent, DOM (ductus ompalo-mientericus), hernia umbilikal, tumor (sangat jarang), dll...
Tutup saja dgn kassa steril NaCl 0.9%, lalu rujuk ke rs dgn spesialis bedah utk dilakukan pemeriksaan penunjang lainnya, spt usg yg sifatnya non-invasif. Walaupun masih banyak pemeriksaan lain yg bisa dikerjakan pada kasus ini..
Semoga bermanfaat
Tutup saja dgn kassa steril NaCl 0.9%, lalu rujuk ke rs dgn spesialis bedah utk dilakukan pemeriksaan penunjang lainnya, spt usg yg sifatnya non-invasif. Walaupun masih banyak pemeriksaan lain yg bisa dikerjakan pada kasus ini..
Semoga bermanfaat
02 Februari 2020, 12:12
dr. Chelsia Septiany, Sp.T.H.T.K.L
Dokter Spesialis THT
Terima kasih infonya dok 🙏
24 Januari 2020, 21:46
dr.Rara Faudiah
Dokter Umum
Granuloma umbilikalis dok,, bisa dilakukan tindakan pembedahan, atau pemberian cairan perak nitrat pada bagian granulomanya.
25 Januari 2020, 06:57
dr. Pika Novriani Lubis
Dokter Umum
Alo Dok,
Setuju dok, dari gambarannya lebih ke arah granuloma inguinal (bisa di DD dgn urachus atau polip. Kalau dulu penanganan granuloma umbilikal dgn alcohol swab dan alboth*l sudah cukup memberi respon (respon : jaringan akan mengecil dan mengering). tapi krn skrg sudah dilarang, pilihan penanganan adalah dgn steroid topikal, silver nitrat, kauterisasi, ligasi atau pembedahan.
utk penanganan di rumah, dokter bisa anjurkan utk membersihkan daerah umbilical dgn alcohol swab agar daerah umbilikal tetap kering, dan cari second opinion ke dokter anak lain.
Berikut jurnal yg menarik utk dibaca sebagai referensi dok: https://medcraveonline.com/JPNC/umbilical-granuloma-modern-understanding-of-etiopathogenesis-diagnosis-and-management.html
Setuju dok, dari gambarannya lebih ke arah granuloma inguinal (bisa di DD dgn urachus atau polip. Kalau dulu penanganan granuloma umbilikal dgn alcohol swab dan alboth*l sudah cukup memberi respon (respon : jaringan akan mengecil dan mengering). tapi krn skrg sudah dilarang, pilihan penanganan adalah dgn steroid topikal, silver nitrat, kauterisasi, ligasi atau pembedahan.
utk penanganan di rumah, dokter bisa anjurkan utk membersihkan daerah umbilical dgn alcohol swab agar daerah umbilikal tetap kering, dan cari second opinion ke dokter anak lain.
Berikut jurnal yg menarik utk dibaca sebagai referensi dok: https://medcraveonline.com/JPNC/umbilical-granuloma-modern-understanding-of-etiopathogenesis-diagnosis-and-management.html
25 Januari 2020, 10:17
dr. David, Sp.B, FINACS, FICS
Dokter Spesialis Bedah
Iya soalnya dari jawaban paling atas udah mulai salah semua, mispersepsi antara inguinal dgn umbilical krn penyebabnya beda sekali itu
11 Maret 2020, 19:36
dr. Rudi Hermanto Sinaga, Sp.B
Dokter Spesialis Bedah
Terima ksh informasi nya..