Efektivitas dan keamanan galactomyces - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo docs! Saat ini sedang banyak sekali skin care yang menggunaakan Galactomyces. Penggunaan galactomyces sebagai produk skincare ada beberapa yang beresiko...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Efektivitas dan keamanan galactomyces

    Dibalas 04 Januari 2019, 15:33

    Alo docs! Saat ini sedang banyak sekali skin care yang menggunaakan Galactomyces. Penggunaan galactomyces sebagai produk skincare ada beberapa yang beresiko menjadi infeksi jamur malassezia. Sejauh mana penggunaan galactomyces aman dan tidak beresiko infeksi?

04 Januari 2019, 12:39

Selamat siang Dokter, untuk kadar pasti dan ukuran aman penggunaan dari produk yang menggunakan Galactomyces sebagai bahan aktif di dalamnya kebetulan saya tidak menemukan jurnal yang menjelaskannya Dokter, namun jika suatu produk skin care sudah beredar dan sudah ada izin dari badan pengawas produk obat tentu umumnya sudah cukup aman Dok, namun kembali lagi penggunaan produk skin care harus disesuaikan dengan kondisi dan masalah kulit dari masing- masing individu, dan peningkatan resiko infeksi malassezia mungkin harus diperhatikan pada individu yang terkena juga Dok apakah hanya karena penggunaan bahan tersebut atau memang ada faktor resiko lain seperti keadaan imunitas nya, kelembapan, kebersihan dan hal yang lainnya Dokter, saya sempat baca juga Dok fermentasi dari Galactomyces ini fungsinya sebagai meningkatkan sinergi aktivitas dari antioksidan Dokter.

CMIIW 

04 Januari 2019, 15:33
Terimakasih sharingnya dok :)