Mata kanan tidak bisa menutup sempurna dan mulut terasa tidak simetris - Diskusi Dokter

general_alomedika

Selamat siang dok. Izin mau konsultasi untuk kasus di praktek. Os laki-laki usia 51 tahun dtang dgn keluhan mata kanan tidak bisa menutup sempurna dan mulut...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Mata kanan tidak bisa menutup sempurna dan mulut terasa tidak simetris

    Dibalas 20 November 2023, 10:42
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Selamat siang dok. Izin mau konsultasi untuk kasus di praktek. Os laki-laki usia 51 tahun dtang dgn keluhan mata kanan tidak bisa menutup sempurna dan mulut terasa tidak simetris. Keluhan sejak 1hari yg lalu tanpa adanya kelemahan anggota gerak. HT dan DM disangkal. Pada saat pemeriksaan fisik ditemukan mulut asimetris, mata berair. Bicara pelo (-) sulit menelan (-) kekuatan motorik dalam batas normal. Tekanan darah 149/90, GDS 247. Bagaimana terapi pada kasus di atas mengingat pasien tdk memiliki biaya utk berobat ke rs ? Terimakasih dokter