Pasien anak usia 1 tahun dengan keluhan keluar cacing dari telinga - Diskusi Dokter

general_alomedika

Ada user yang menanyakan obat untuk cacingan pada anak usia 1 tahun 11 bulan. Karena jarang terjadi kecacingan di bawah usia dua tahun saya minta dikirimkan...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pasien anak usia 1 tahun dengan keluhan keluar cacing dari telinga

    Dibalas 24 April 2020, 13:18

    Ada user yang menanyakan obat untuk cacingan pada anak usia 1 tahun 11 bulan. Karena jarang terjadi kecacingan di bawah usia dua tahun saya minta dikirimkan foto (terlampir). Sebelumnya sang anak demam dan selalu memegang telinga. Setelah tiga hari diberikan erlamycetin yang didapat dari bidan dan keluarlah bagian putih-putih dari telinga. User tarik dan mengeluarkan sendiri dari telinga anaknya. 


    Apakah lazim cacing di telinga? Bagaimana pengobatannya?