Batas Maksimal Keterlambatan Suntik KB - Diskusi Dokter

general_alomedika

AloDokterIjin bertanya. berapa hari batas maksimal terlambat suntik KB baik 1 bulan atau yang 3 bulan yang berisiko menyebabkan hamil?Beberapa literatur ada...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Batas Maksimal Keterlambatan Suntik KB

    Dibalas 25 Januari 2019, 10:04

    AloDokter
    Ijin bertanya. berapa hari batas maksimal terlambat suntik KB baik 1 bulan atau yang 3 bulan yang berisiko menyebabkan hamil?
    Beberapa literatur ada yang mengatakan 2 minggu. Ada yang 1 minggu.
    Apa berhubungan juga dengan lamanya riwayat penggunakan Kb sebelumnya?

25 Januari 2019, 09:45

Alo dr. Jeffry,

dari beberapa sumber yang saya baca dok, ada yang mengatakan batas maksimal terlambat suntik KB itu 5 hari, namun ada juga yang mengatakan hingga 5 minggu. Namun, menurut saya, karena hal tersebut terkait dengan hormonal dan respon tiap individu berbeda, ada baiknya kita tetap memberikan edukasi kepada pasien untuk selalu mengikuti jadwal penyuntikan KB sesuai dengan tanggal yang telah ditentukan. Berikut saya sertakan link nya ya dok, terima kasih dok. CMIIW

https://www.cdc.gov/reproductivehealth/contraception/mmwr/spr/injectables.html#timing_repeat

25 Januari 2019, 09:54
Trimakasih ya Dok 😁🙏
25 Januari 2019, 10:04
Sangat bermanfaat infonya Dok.