Kompetensi dokter umum tentang peresepan obat gangguan mental - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dokter. Apakah dokter umum boleh menentukan diagnosis gangguan mental dan memberikan tatalaksana awal berupa obat seperti SSRI dll? Atau harus dirujuk...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Kompetensi dokter umum tentang peresepan obat gangguan mental

    Dibalas 02 September 2025, 16:01
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Alo dokter.

    Apakah dokter umum boleh menentukan diagnosis gangguan mental dan memberikan tatalaksana awal berupa obat seperti SSRI dll? Atau harus dirujuk dahulu.

    Terima kasih