Krim anestesi sebelum anestesi suntik - Anestesi Ask the Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

Siang dr. Andrian, SpAn,Apakah pemberian anestesi lokal krim sebelum injeksi anestesi topikal, misalnya pada pasien anak, boleh dilakukan? Apakah akan...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Krim anestesi sebelum anestesi suntik - Anestesi Ask the Expert

    Dibalas 13 April 2022, 16:10
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Siang dr. Andrian, SpAn,

    Apakah pemberian anestesi lokal krim sebelum injeksi anestesi topikal, misalnya pada pasien anak, boleh dilakukan? Apakah akan memengaruhi efektifitas anestesi injeksi? Terimakasih dok. 

13 April 2022, 16:10
dr. Andrian Yadikusumo, Sp.An
dr. Andrian Yadikusumo, Sp.An
Dokter Spesialis Anestesiologi dan Terapi Intensif

ALODOKTER, 

pemberian krim anestesi lokal pada pasien anak sebelum dilakukan penyuntikan berguna sekali dalam mencegah terjadinya kejadian nyeri penyuntikan. 

krim ini tidak memperngaruhi efektivitas anestesi injeksi. 

hanya krim ini beronset kurang lebih 20 - 60 menit sehingga setelah pengolesan krim, maka harus benar - benar ditunggu sampai onset dan tidak ada nyeri baru dilakukan penyuntikan. 

semoga membantu. Terima kasih