Membedakan gejala psikosomatik dan gejala organik - Jiwa Ask the Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

ALO dr. Prianto Djatmiko, SpKJ!Izin bertanya, Dok. Bagaimana cara membedakan gejala psikosomatis dan gejala organik, Dok?Misalnya untuk gejala nyeri ulu...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Membedakan gejala psikosomatik dan gejala organik - Jiwa Ask the Expert

    Dibalas 15 Juli 2021, 15:26

    ALO dr. Prianto Djatmiko, SpKJ!

    Izin bertanya, Dok. Bagaimana cara membedakan gejala psikosomatis dan gejala organik, Dok?

    Misalnya untuk gejala nyeri ulu hati. Gejala ini kan umum sekali ditemukan ya, Dok, dan bisa dikeluhkan berulang kali. Bagaimana cara membedakannya, Dok? Apakah perlu dilakukan pemeriksaan penunjang (contohnya endoskopi) untuk mengeksklusi kemungkinan gangguan pada lambung? Mohon pencerahannya, Dok. Terima kasih