Olahraga apa saja yang menjadi pantangan bagi pasien cardiomiopati tanpa gejala - Olahraga Ask The Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

Selamat siang, dr. Alvin. Saya punya pasien laki-laki usia 50 tahun, sejak usia 30 tahun hasil EKGnya sudah abnormal, treadmill test positif. Sudah melakukan...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Olahraga apa saja yang menjadi pantangan bagi pasien cardiomiopati tanpa gejala - Olahraga Ask The Expert

    Dibalas 03 Februari 2021, 14:52

    Selamat siang, dr. Alvin. Saya punya pasien laki-laki usia 50 tahun, sejak usia 30 tahun hasil EKGnya sudah abnormal, treadmill test positif. Sudah melakukan echo hasilnya kardiomiopati dengan penebalan dinding ventrikel kiri. CT-Scan jantung tahun lalu nol.

    Sekarang pasiennya ingin olahraga Dok, apakah ada anjuran jenis olahraga yang boleh dilakukan dan yang tidak boleh dilakukan? Terima kasih sebelumnya Dok.