Pengambilan selang dalam ginjal setelah operasi batu ginjal - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alodokter, mohon sharing nya. User usia 64 tahun habis melakukan operasi batu ginjal sebelah kanan dengan ukuran batu 3.5cm. Operasi dilakukan di Penang,...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pengambilan selang dalam ginjal setelah operasi batu ginjal

    Dibalas 10 September 2019, 09:00

    Alodokter, mohon sharing nya. User usia 64 tahun habis melakukan operasi batu ginjal sebelah kanan dengan ukuran batu 3.5cm. Operasi dilakukan di Penang, Malaysia. Lalu kata dokternya 1 bulan lagi harus kembali untuk dilakukan pengambilan selang yg masih ada di dalam ginjalnya. Apakah itu benar dokter? Dan kalau pasien mau melakukan pencabutan selang nya di Indonesia apakah bisa? Rumah sakit mana yg rekomen dengan alat yg lengkap ya dokter? Terimakasih sebelumnya