Pasien anak usia 13 tahun dengan gejala kongestif hidung - THT Ask the Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

ALO dr. Rano, SpTHT.. ijin bertanya dokter, pada anak usia 13 tahun dengan gejala kongestif hidung setiap pagi, apakah ada vitamin atau upaya untuk mencegah...

Diskusi Dokter

08 Juli 2021, 12:37

Alodokter

Jika nasal kongestinya karena common cold dapat diberikan imunomodulator seperti Echinacea atau vitamin C

Jika nasal kongestinya karena rinitis alergi, bisa juga ditambahkan vitamin D.

Serta sebaiknya disarankan untuk cuci hidung / nasal saline irigasi .