Pasien anak usia 8 tahun dengan keluhan gatal di jari tangan, lengan, dan paha yang disertai dengan hipopigmentasi - Diskusi Dokter

general_alomedika

Izin konsul dokter, pasien usia 8 tahun pr, mengeluh gatal gatal dari jari, tangan, lengan hingga paha. Lesi nya kurang jelas namun terlihat adanya...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pasien anak usia 8 tahun dengan keluhan gatal di jari tangan, lengan, dan paha yang disertai dengan hipopigmentasi

    Dibalas 30 Januari 2020, 08:15
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Izin konsul dokter, pasien usia 8 tahun pr, mengeluh gatal gatal dari jari, tangan, lengan hingga paha. Lesi nya kurang jelas namun terlihat adanya hipopigmentasi, awalnya gatal2 ini saat usia 1 tahun karena menggunakan cincin lalu gatal menyebar ke bagian lain 🙏, pasien udh beberapa kali berobat namun tidak ad perbaikan dokter. mohon pencerahannya dokter 🙏