Alo dokter, pasien usia 47 tahun datang dengan keluhan perut semakin membesar. Dialami sejak 2 bulan yang lalu. Awalnya kecil lalu membesar seperti pada...
Perut membesar karena benjolan tanpa ada keluhan penyerta - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Perut membesar karena benjolan tanpa ada keluhan penyerta
Dibalas 25 Desember 2023, 19:48

Anonymous
Dokter Umum
Alo dokter, pasien usia 47 tahun datang dengan keluhan perut semakin membesar. Dialami sejak 2 bulan yang lalu. Awalnya kecil lalu membesar seperti pada gambar, teraba keras, terfiksir. Pasien tidak mengalami keluhan apapun baik itu nyeri ataupun perdarahan, mual muntah. BAB BAK kesan lancar. HPHT 17/12/2023. Keluhan serupa pernah dialami 2 tahun yg lalu. Namun tidak sebesar ini. Dan sempat USG ke dr. Sp OG, dikatakan tumor jinak perut dan tidak diberikan terapi apapun sejak itu dan beniolannya menghilang sendiri dan baru muncul lagi 2 bulan kemarin.
Alo dokter, kira kira diagnosis banding apa yang bisa menyebabkan benjolan tersebut tanpa adanya keluhan penyerta lainnya?
Dibuat 23 Desember 2023, 12:33
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)