Nyeri dan kemerahan pada bekas gigitan kucing - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dokter, saya memiliki pasien wanita 26 tahun dengan keluhan kaki dicakar kucing 6 hari lalu, tidak ada demam, hanya mengeluhkan nyeri dan kemerahan pada...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Nyeri dan kemerahan pada bekas gigitan kucing

    Dibalas 11 Januari 2024, 09:33
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Alo dokter, saya memiliki pasien wanita 26 tahun dengan keluhan kaki dicakar kucing 6 hari lalu, tidak ada demam, hanya mengeluhkan nyeri dan kemerahan pada bekas gigitan, bagaimana penatalaksanaannya? Luka seperti di gambar

11 Januari 2024, 09:33
dr. Gabriela
dr. Gabriela
Dokter Umum

ALO Dokter, 

Sebelumnya, apakah digigit kucing peliharaan yang sudah divaksin rabies? Jika iya, vaksin rabies tidak diperlukan, ya.. Nah, jika kucing liar atau menurut pasien kucing tampak agresif tanpa provokasi dan curiga ada tanda rabies, sebaiknya pasien dikasih vaksin ya.. Untuk detilnya Dokter bisa menonton penjelasannya melalui video ini.

Kalau dari foto ini, tampak bengkak, luka sepertinya hanya luka lecet superfisial..  Luka dapat diirigasi sampai bersih, pasien juga bisa diberikan obat antinyeri. 

https://www.alomedika.com/tindakan-medis/kulit-dan-jaringan-lunak/penanganan-luka-lecet/teknik

https://www.youtube.com/watch?v=5DBbCZ-4XzU