Selamat pagi TS sekalian, kebetulan saya baca di artikel alomedika terkait produksi ASI dan Domperidon...
Penggunaan domperidone untuk meningkatkan produksi ASI - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Penggunaan domperidone untuk meningkatkan produksi ASI
Dibalas 01 Desember 2023, 13:49
dr. Merry Dame Cristy Pane
Dokter Umum
Selamat pagi TS sekalian, kebetulan saya baca di artikel alomedika terkait produksi ASI dan Domperidon https://www.alomedika.com/efek-domperidone-terhadap-produksi-asi, ternyata Domperidon bisa digunakan sebagai galactogogue, nah apakah TS sekalian sudah umum mengggunakan domperidon untuk fungsi ini atau obat apa yang biasanya digunakan? dan biasanya pada keadaan yang seperti apa penggunaannya dianjurkan? soalnya saya sendiri belum pernah menggunakannya di praktek sehari- hari.
Terima kasih TS
Dibuat 13 Juli 2018, 09:48
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)