Alo dr. Trisni Untari, Sp. FK.Sore dokter, ijin bertanya dok. Bagaimana dg pemakaian STERIMAR NOSE pada anak usia dibawah 1 tahun? Apakah diperbolehkan dok?....
Obat semprot hidung apakah aman untuk bayi dan anak - Farmakologi Klinik Ask the Expert - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Obat semprot hidung apakah aman untuk bayi dan anak - Farmakologi Klinik Ask the Expert
Dibalas 08 Februari 2022, 20:13
Anonymous
Dokter Umum
Alo dr. Trisni Untari, Sp. FK.
Sore dokter, ijin bertanya dok. Bagaimana dg pemakaian STERIMAR NOSE pada anak usia dibawah 1 tahun? Apakah diperbolehkan dok?. Dan adakah batasan usia untuk anak anak?
Terima kasih dokter
Dibuat 08 Februari 2022, 15:41
08 Februari 2022, 15:59
Alodokter,
Pemberian sterimar nose yang berisi salin normal dapat digunakan pada usia dibawah 1 tahun dengan dosis yang sesuai. Penggunaan salin lebih aman dibandingkan dengan obat yng diberikan secara pada usia kurang dari 1 tahun. Berikut literarturnya dok
https://www.minervamedica.it/en/journals/minerva-pediatrics/article.php?cod=R15Y2014N06A0549
08 Februari 2022, 20:13
dr. Rano Aditomo, Sp.T.H.T.B.K.L
Dokter Spesialis THT
Terima kasih informasinya dok