ALO Dokter!Pemeriksaan rectal touche atau colok dubur merupakan pemeriksaan standar dalam diagnosis appendisitis akut berdasarkan beberapa buku ajar ilmu...
Video Alomedika - Pemeriksaan Rektal Tak Bermanfaat untuk Diagnosis Appendicitis - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Video Alomedika - Pemeriksaan Rektal Tak Bermanfaat untuk Diagnosis Appendicitis
Dibalas 09 Mei 2022, 09:32
dr. Gabriela
Dokter Umum
ALO Dokter!
Pemeriksaan rectal touche atau colok dubur merupakan pemeriksaan standar dalam diagnosis appendisitis akut berdasarkan beberapa buku ajar ilmu bedah. Padahal, penelitian-penelitian terkini menyampaikan bahwa rectal touche tidak diperlukan dalam diagnosis appendicits akut. Nah, apakah Dokter masih sering melakukan colok dubur pada pasien curiga appendisitis akut?
Yuk, simak video berikut untuk mempelajari kenapa rectal touche tidak diperlukan, melalui link: https://www.youtube.com/watch?v=a6vrzARgy0E
Jadi Dokter Andal Dalam Genggaman. Salam Alomedika!
Dibuat 09 Mei 2022, 09:28
09 Mei 2022, 09:32
dr.Dizi Bellari Putri
Dokter Umum
Hmmm di lapangan sih pada beberapa pasien keberatan untuk dilakukan pemeriksaan ini. Menarik, terimakasih infonya dok