Rekomendasi Olahraga Sesuai Siklus Menstruasi

Oleh :
dr.Putra Rizki Sp.KO

Selama menstruasi, terjadi perubahan fisiologis pada tubuh wanita, sehingga disarankan untuk mempertimbangkan jenis olahraga yang sesuai. Siklus menstruasi pada wanita berlangsung selama 26-35 hari, terbagi dalam dua fase utama: fase folikular dan fase luteal, dengan fase ovulasi di antara keduanya. Setiap fase dalam siklus menstruasi memiliki perbedaan dalam kadar hormon seks steroid yang dapat memengaruhi gejala dan mungkin membatasi aktivitas fisik.[1,2]

Beberapa wanita mungkin merasa bahwa mereka tidak dapat melakukan olahraga selama beberapa fase siklus menstruasi. Namun, saat ini belum ada kesepakatan umum mengenai rekomendasi olahraga yang harus diikuti sesuai dengan fase siklus menstruasi.[2,3]

Perbedaan Hormon dan Metabolisme Energi Selama Siklus Menstruasi

Referensi