sharing kasus dokseorang laki2 60th datang dengan keluhan sesak.TD 140/90N: 110x/menitRR : 45x / menitsaturasi 92%dari suara nafas terdengar ronki halus.mata...
anemia pada penderita gagal jantung - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
anemia pada penderita gagal jantung
sharing kasus dok
seorang laki2 60th datang dengan keluhan sesak.
TD 140/90
N: 110x/menit
RR : 45x / menit
saturasi 92%
dari suara nafas terdengar ronki halus.
mata tampak anemis
pemeriksaan ekg tampak sinus ritm dengan LVH
rontgen thorak tampak edema paru dengan CTR 60%
pada hasil lab didapatkan Hb 5
nilai lain dalam batas normal. fungsi ginjal juga normal
tidak ada tanda2 perdarahan saluran cerna.
kira2 apa sebab anemia pada pasien ini?
kemudian penanganan untuk Anemianya bagaimana mengingat pasien dengan CHF juga.
trimakasih
Alo dokter Jeffry!
Menurut jurnal ini ternyata anemia pada CHF bisa disebabkan oleh defisiensi besi, proses peradangan, resistensi dan produksi eritropeietin, dst. (https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pmc/articles/PMC3569049/)
Penyebab paling sering chronic kidney insufficiency yang ditemukan pada setengah pasien CHF (https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/15593047).
Kalo menurut saya, anemianya tetap diatasi dengan transfusi dok, karena anemia sendiri bisa memperberat CHF-nya, cmiiw.
dr.Bedry Qintha
Nov 08, 2018 at 06:32 amAlo dokter Jeffry!
Menurut jurnal ini ternyata anemia pada CHF bisa disebabkan oleh defisiensi besi, proses peradangan, resistensi dan produksi eritropeietin, dst. (https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pmc/articles/PMC3569049/)
Penyebab paling sering chronic kidney insufficiency yang ditemukan pada setengah pasien CHF (https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/15593047).
Kalo menurut saya, anemianya tetap diatasi dengan transfusi dok, karena anemia sendiri bisa memperberat CHF-nya, cmiiw.
trimakasih dok Bedry 😁
dr.Bedry Qintha
Nov 08, 2018 at 06:32 AMAlo dokter Jeffry!
Menurut jurnal ini ternyata anemia pada CHF bisa disebabkan oleh defisiensi besi, proses peradangan, resistensi dan produksi eritropeietin, dst. (https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pmc/articles/PMC3569049/)
Penyebab paling sering chronic kidney insufficiency yang ditemukan pada setengah pasien CHF (https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/15593047).
Kalo menurut saya, anemianya tetap diatasi dengan transfusi dok, karena anemia sendiri bisa memperberat CHF-nya, cmiiw.
Setuju dengan dokter Bedry, pasien dengan hipertensi ,edema paru dengan saturasi menurun; kejadian anemia sering disebakan ada gangguan bersihan di ginjal. Saran dilakukan pemeriksaan ureum creatinine asam urat juga dokter Jeffry
terimakasih
dr. Jeffry Kristiawan
Nov 07, 2018 at 22:07 PMsharing kasus dok
seorang laki2 60th datang dengan keluhan sesak.
TD 140/90
N: 110x/menit
RR : 45x / menit
saturasi 92%
dari suara nafas terdengar ronki halus.
mata tampak anemis
pemeriksaan ekg tampak sinus ritm dengan LVH
rontgen thorak tampak edema paru dengan CTR 60%
pada hasil lab didapatkan Hb 5
nilai lain dalam batas normal. fungsi ginjal juga normal
tidak ada tanda2 perdarahan saluran cerna.
kira2 apa sebab anemia pada pasien ini?
kemudian penanganan untuk Anemianya bagaimana mengingat pasien dengan CHF juga.
trimakasih
Sore doc,
Mgkn bs dipastikan terlebih dahulu apa anemianya ini merupakan anemia of chronic disease yg dikarenakan CHFnya.
Atau justru anemia ini penyebab CHFnya, krn anemia gravis yg berlangsung lama dpt menyebabkan high output heart failure.
Tata laksananya tentu akan menyesuaikan kedua hal ini krn kalau mmg krn yg kedua maka dgn koreksi anemianya maka keluhan CHFnya harusnya bs sedikit membaik bila mmg fungsi jantung spt EF dsbnya masih baik. Cmiiw ya.
Setuju dengan para dokter, harus dipastikan dari laboratorium mengenai anemianya apakah mikrositik hipokromik, atau normositik normokromik, dan terkait dengan CHF-nya sudah terdiagnosis berapa lama, dan kondisi kongestifnya sudah berlangsung berapa lama, karena pada kondisi kongestif dengan peningkatan tekanan di dalam Right Atrium menyebabkan gangguan aliran balik vena yang menyebabkan penimbunan cairan di sistem vena sehingga menyebabkan hepatomagali, serta edema pada usus.