Hubungan antara UTI dengan hiperbilirubin pada bayi - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dokterAda user yang menanyakan, dimana anaknya, perempuan usia 1 bulan. Kronologis nya, sejak lahir hiperbilirubin dan sudah difototerapi. Saat ini...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Hubungan antara UTI dengan hiperbilirubin pada bayi

    Dibalas 13 Agustus 2019, 15:16

    Alo dokter


    Ada user yang menanyakan, dimana anaknya, perempuan usia 1 bulan. Kronologis nya, sejak lahir hiperbilirubin dan sudah difototerapi. Saat ini berusia 1 bulan dan pada saat diperiksa, terdapat bilirubin indirek 10, namun bilirubin direk 0.8, dimana terdapat peningkatan bilirubin indirek