Insomnia pada lansia dengan komorbid hipertensi dan gangguan fungsi ginjal - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dokter , izin bertanya bagaimana penanganan insomnia pada lansia dengan komorbid HT dan sudah ada gangguan fungsi ginjal? Terimakasih

Diskusi Dokter