Kapan Sebaiknya dilakukan Skrining Retinopati diabetik - Mata Ask The Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dr. Utami, Ingin bertanya. Kapan sebaiknya pasien dengan diabetes mellitus dilakukan skiring retinopati diabetik? Apakah pasien yang sudah didiagnosis...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Kapan Sebaiknya dilakukan Skrining Retinopati diabetik - Mata Ask The Expert

    Dibalas 27 Januari 2021, 10:08

    Alo dr. Utami, 

    Ingin bertanya. Kapan sebaiknya pasien dengan diabetes mellitus dilakukan skiring retinopati diabetik? 

    Apakah pasien yang sudah didiagnosis diabetes langsung di lakukan skiring atau menunggu sampai ada gejala pada mata dok?

    Terima kasih. 

27 Januari 2021, 10:08

ALo dr. Renate, terima kasih atas pertanyaannya

untuk pasien DM tipe 2, setelah didiagnosis, pasien segera dilakukan skrining diabetic retinopati, tidak perlu menunggu ada gejala pada mata.

scrining diabetic retinopati sebaiknya dilakukan dengan keadaan pupil lebar. 

semoga membantu, terima kasih