Alo dr. Bona Pardede, Sp.KFR. Saya ingin bertanya. Kasus wanita 62 thn dgn LBP, ischialgia, nyeri di sepanjang kaki sebelah kiri, susah jalan. VAS 8-9. Sudah...
Low back pain dengan Skoliosis & Osteopenia - Rehabilitasi Medis Ask the Expert - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Low back pain dengan Skoliosis & Osteopenia - Rehabilitasi Medis Ask the Expert
Dibalas 21 Mei 2021, 13:50

Anonymous
Dokter Umum
Alo dr. Bona Pardede, Sp.KFR. Saya ingin bertanya. Kasus wanita 62 thn dgn LBP, ischialgia, nyeri di sepanjang kaki sebelah kiri, susah jalan. VAS 8-9. Sudah di rontgen ada penyempitan diskus, osteopenia, skoliosis. Diberikan voltadex, alpentin, eperisone, methylprednisolon, OMZ. Lalu dirujuk ke poli rehab. Tdk ada plan utk MRI/CT Scan. Setelah fisioterapi 1x, pasien tdk maksimal karena kesakitan. Dgn obat2 tersebut tdk membaik. Apa yg hrs dilakukan? Mengganti obat nyeri atau dilakukan pemeriksaan penunjang lain? Krn untuk kembali ke DPJP tdk bs krn sdh dirujuk ke poli rehab, dan sdh di plan utk dilakukan FT. Terima kasih
Dibuat 21 Mei 2021, 13:24
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)