Alo dr. Hendra... terapi medikamentosa untuk osteoporosis kapan bisa dilakukan? pada usia berapa atau apakah harus menunggu menopause? terimakasih
Medikamentosa osteoporosis - Ortopedi Ask The Expert - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Medikamentosa osteoporosis - Ortopedi Ask The Expert
Dibalas 28 Januari 2021, 15:27
dr.Siti Chasanah Syariatin
Dokter Umum
Alo dr. Hendra... terapi medikamentosa untuk osteoporosis kapan bisa dilakukan? pada usia berapa atau apakah harus menunggu menopause? terimakasih
Dibuat 28 Januari 2021, 15:14
28 Januari 2021, 15:23
dr.Hendra Cahya Kumara, Sp.OT (K), M.Kes
Dokter Spesialis Ortopedi
terimakasih atas pertanyaannya
untuk terapi medikamentosa pada prinsipnya bisa segera dimulai jika diganosa sudah ditegakkan
yaitu dengan pemeriksaan BMD (bone mineral density) jika pada pasien tersebut didapatkan osteopenia ataupun osteoporosis, maka terapi medikamentosa dapat diberikan'
untuk jenis jenis obatnya berbagai macam, dan first line treatment nya menggunakan biphosponate therapy.
28 Januari 2021, 15:27
dr.Siti Chasanah Syariatin
Dokter Umum
terimakasih dokter