Alo dokter izin diskusi.Kami ada pasien ranap di puskesmas. Pasien nya masih muda, 30 tahun. Awalnya hari sabtu demam 39 derajat+nyeri2 seluruh badan+lemes....
Trombosit turun drastis walau kondisi fisik pasien membaik - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Trombosit turun drastis walau kondisi fisik pasien membaik
Dibalas 05 November 2023, 20:03
Anonymous
Dokter Umum
Alo dokter izin diskusi.
Kami ada pasien ranap di puskesmas. Pasien nya masih muda, 30 tahun. Awalnya hari sabtu demam 39 derajat+nyeri2 seluruh badan+lemes. Setelah 2 hari tidak membaik, pasien lalu rawat inap mulai selasa.
Pasien di DL serial. Hari selasa masih 140 ribu. Hari rabu mulai turun jadi 75 ribu, kamis jadi 40 ribu, pagi ini tinggal 26 ribu. Komponen lain masih normal termasuk hb dan hct.
Selama rawat inap kami infus normal salin, dan diberi injeksi antibiotik dan Penurun panas.
Dibuat 03 November 2023, 15:12
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)