Pemberian terapi untuk pasien amenorrhea sekunder di puskesmas - Diskusi Dokter

general_alomedika

Izin bertanya dok, ada pasien wanita 23 tahun belum menikah dengan keluhan haid tiap 3-6 bulan, PP test -. Saya baca alurnya dilakukan uji progesteron dengan...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pemberian terapi untuk pasien amenorrhea sekunder di puskesmas

    Dibalas 17 April 2023, 20:14
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Izin bertanya dok, ada pasien wanita 23 tahun belum menikah dengan keluhan haid tiap 3-6 bulan, PP test -. Saya baca alurnya dilakukan uji progesteron dengan 5-10 mg progesteron selama 7 hari. Karena saya di puskesmas, apakah saya bisa menggunakan obat pil KB dan bagaimana caranya? Atau apakah ada saran obat lain yang tersedia di faskes primer? Terimakasih dok🙏