Farmakoterapi untuk Obesitas

Oleh :
dr. Qorry Amanda, M.Biomed

Farmakoterapi atau penggunaan obat-obatan merupakan terapi lini kedua dalam penatalaksanaan obesitas. Obesitas didefinisikan sebagai suatu penyakit neurobehavioral kronik berulang multifaktorial, di mana terdapat penumpukkan massa lemak pada tubuh yang menyebabkan disfungsi jaringan adiposa sehingga timbul komplikasi metabolik, biomekanik, dan psikososial jangka panjang.

Peran Farmakoterapi dalam Penanganan Obesitas

Berdasarkan rekomendasi terkini, terapi lini pertama untuk obesitas adalah perubahan pola hidup (lifestyle modification). Farmakoterapi merupakan terapi lini kedua obesitas, sedangkan terapi lini ketiga adalah bariatric devices dan lini keempat adalah pembedahan.

Referensi