Selamat siang dr.Diana, Sp. PD bagaimana cara memberi edukasi cara minum OAD yang baik pada penderita DM dengan komplikasi gagal ginjal yang hendak ingin...
Edukasi cara minum obat pada pasien DM dengan gagal ginjal - Penyakit Dalam Ask The Expert - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Edukasi cara minum obat pada pasien DM dengan gagal ginjal - Penyakit Dalam Ask The Expert
Dibalas 05 April 2021, 15:08
dr.Nailla Fariq Alfiani
Dokter Umum
Selamat siang dr.Diana, Sp. PD bagaimana cara memberi edukasi cara minum OAD yang baik pada penderita DM dengan komplikasi gagal ginjal yang hendak ingin menjalankan ibadah puasa?
Dibuat 05 April 2021, 13:46
05 April 2021, 15:00
dr. Diana Novitasari SpPD KEMD FINASIM
Dokter Spesialis Penyakit Dalam
Karena pada pasien dengan gangguan ginjal akan terjadi clearence insulin yang memanjang maka kondisi hipoglikemi akan sangat sering terjadi oleh karena itu pasien harus benar-benar paham tanda dan gejala hipoglikemi.
OAD sebaiknya diubah pemberiannya hanya pada saat berbuka puasa saja, dosis pada saat makan sahur diminimalisasi atau ditiadakan.
05 April 2021, 15:08
dr.Nailla Fariq Alfiani
Dokter Umum
Terimakasih penjelasannya dr. Diana, Sp. PD