Kasus TBC paru dengan hasil rongen TBC aktif dengan - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dokter mohon ijin konsul dsn diskusi, saya dokter di puskesmas memiliki pasien perempuan berumur 62 tahun, datang dengan keluhan batuk >2 bulan, demam...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Kasus TBC paru dengan hasil rongen TBC aktif dengan

    Dibalas 20 Februari 2025, 19:02

    Alo dokter mohon ijin konsul dsn diskusi, saya dokter di puskesmas memiliki pasien perempuan berumur 62 tahun, datang dengan keluhan batuk >2 bulan, demam hilang timbul, .sesak, keringat mlam banyak,lemas, dan dilakukan pemriksaan rontegn dan TCM. hasil pemriksaan rontgen TBC aktif tapi TCM Mtbc no detected. mohon pencerahan dokter aapkah dengan hasil sperti diaats saya boleh memberikan pengobatan..hasil pemeriksaan saya lampirkan..terima kasih.