Cara pemberian insulin - Diskusi Dokter

general_alomedika

Saya mau nanya dok, Ibu saya kan habis dari RSUD Dan Sekarang sudah Pulang . Dikasih obat Insulin Short sama Long. Apakah insulin tersebut bisa dipakai...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Cara pemberian insulin

    Dibalas 26 Desember 2024, 20:39
    Anonymous
    Anonymous
    Mahasiswa Kedokteran

    Saya mau nanya dok, Ibu saya kan habis dari RSUD Dan Sekarang sudah Pulang . Dikasih obat Insulin Short sama Long. Apakah insulin tersebut bisa dipakai secara barengan? Dan kalau bisa tolong minta infonya disuntik jam berapanya?