Parotitis post injeksi toxin - Diskusi Dokter

general_alomedika

Seorang sejawat melaporkan kasus berikut:Pasien post injeksi toxin untuk mengecilkan otot rahang. 8 hari post injeksi didapatkan rahang kiri bengkak dan ada...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Parotitis post injeksi toxin

    Dibuat 02 Agustus 2024, 10:34
    dr.Dr. Silvia Hartono, MKK
    dr.Dr. Silvia Hartono, MKK
    Dokter Umum - Kecantikan

    Seorang sejawat melaporkan kasus berikut:

    Pasien post injeksi toxin untuk mengecilkan otot rahang. 8 hari post injeksi didapatkan rahang kiri bengkak dan ada rasa nyeri saat menelan.


    Kasus yang sama pernah dilaporkan di Journal of Oral and Maxillofacial Surgery di bulan Mei 2024.