Pasien laki-laki usia 73 tahun dengan riwayat aterosklerosis dan hipertrigliserida - Penyakit Dalam Ask the Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

Selamat pagi dr. Sri Ningsing SpPD, Pasien laki-laki usia 73 tahun, dengan riwayat atherosklerosis dan terapi statin + antikoagulan. Hasil lab menunjukkan...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pasien laki-laki usia 73 tahun dengan riwayat aterosklerosis dan hipertrigliserida - Penyakit Dalam Ask the Expert

    Dibalas 09 Februari 2022, 11:51
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Selamat pagi dr. Sri Ningsing SpPD, Pasien laki-laki usia 73 tahun, dengan riwayat atherosklerosis dan terapi statin + antikoagulan. Hasil lab menunjukkan kol total dan LDL terkendali, tetapi trigliserid 180-an. Apakah perlu penambahan fenofibrat? 

    Terimakasih

09 Februari 2022, 11:51
dr. Sri Ningsih Lubis, M. Ked (PD), Sp.PD
dr. Sri Ningsih Lubis, M. Ked (PD), Sp.PD
Dokter Spesialis Penyakit Dalam

Alo dr. Anonymous

ESC/ EAS merekomendasikan pengobatan hipertrigliserida pada penyakit kardiovaskuler bila kadarnya diatas 200 mg/dL, jadi pada kasus diatas belum perlu pemberian fenofibarte ya dok oleh karena target terapi sudah terkontrol dengan baik melalui pemberian terapi statin dan antikoagulan..

 

Terima kasih, semoga bermanfaat ya

dislipidemia 2019.pdf