Pasien Anak usia 10 tahun dengan sakit perut - Diskusi Dokter

general_alomedika

Izin bertanya dokter..Anak usia 10 tahun mengeluhkan sakit perut, ada mual, umumnya sakit dirasakan setiap malam dan bila terkena angin perut langsung mules,...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pasien Anak usia 10 tahun dengan sakit perut

    Dibalas 22 Juni 2022, 07:42
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Izin bertanya dokter..

    Anak usia 10 tahun mengeluhkan sakit perut, ada mual, umumnya sakit dirasakan setiap malam dan bila terkena angin perut langsung mules, BAB dalam batan normal tidak mencret ataupun keras..

    Kira kira kondisi ini bisa mengarah ke dispesia pada anak?? Apa bisa diberikan antasida atau ada pilihan obat yang tepat untuk menangani keluhan sakit perut yang tidak diketahui pasti penyebabnya??