Penanganan yang tepat untuk pasien dengan hipoglikemia - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dokter, mau bertanya pasien datang ke igd dg keadaan umum lemas gcs 15 riwayat minum glimepirid GDS 33 mg/dl, apakah tatalaksana dilapangan harus tetap...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Penanganan yang tepat untuk pasien dengan hipoglikemia

    Dibalas 31 Desember 2020, 13:00
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Alo dokter, mau bertanya pasien datang ke igd dg keadaan umum lemas gcs 15 riwayat minum glimepirid GDS 33 mg/dl, apakah tatalaksana dilapangan harus tetap sesuai algoritma hipoglikemia gcs 15 dengan minum teh hangat cukup? Atau perlu injeksi D40 2 flc? Terimakasih