Tonsilitis rekuren menyebabkan kanker - THT Ask The Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

Selamat pagi dokter Sekti, pasien wanita 42 tahun didiagnosis kanker tenggorokan/faring. Apakah berhubungan dengan riwayat tonsilitis yang rekuren sejak dia SD?

Diskusi Dokter

16 November 2021, 10:49

Baik dokter, ijin menjawab..

Penyakit kanker itu sendiri penyebabnya multifaktoral, bisa dari inflamasi yang lama, makanan dan minuman berpengawet,  infeksi virus dan bakteri, genetik, jenis kelamin, lingkungan dll. Apabila sering terpapar dgn suatu karsinogen dan berlangsung secara terus menerus, maka inflamasi ini juga bisa berubah mengalami mutasi menjadi sel sel keganasan. Seperti  tonsilitis, faringitis, mukositis yang menahun bisa berubah juga menjadi karsinoma

terimakasih

16 November 2021, 12:55
Anonymous
Anonymous
Dokter Umum
Oh terimakasih dokter