Dok, beberapa diskusi dokter mengatakan penggunaan N95 yg tidak benar dapat menyebabkan tidak efektifnya pengamanan yg salah satunya karena bocornya N95....
Cara Penggunaan N95 yang Benar - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Cara Penggunaan N95 yang Benar
Dibalas 23 Maret 2020, 19:40
dr. Wiji Hastuti
Dokter Umum
Dok, beberapa diskusi dokter mengatakan penggunaan N95 yg tidak benar dapat menyebabkan tidak efektifnya pengamanan yg salah satunya karena bocornya N95. Adakah yg tau cara mengecek apakah penggunaan N95 kita sudah benar atau bocor/tidak?
Dibuat 23 Maret 2020, 18:16
23 Maret 2020, 19:28
dr. Astra Parahita, Sp.A
Dokter Spesialis Anak
Ini dari 3M, semoga bisa membantu.
23 Maret 2020, 19:29
dr. Wiji Hastuti
Dokter Umum
Maaf dok, ada linknya tidak ya dok, soalnya gambarnya pecah 🙏
23 Maret 2020, 19:36
dr. Abi Noya
Dokter Umum
AloDokter,
Terdapat beberapa cara untuk mengecek kebocoran N95, dengan melakukan positive dan negative seal check.
Hal ini bisa diperiksa dengan melakukan pemeriksaan membuang napas dan menarik napas dengan kuat, bila terasa ada kebocoran udara maka perlu dilakukan adjustment pada tali pengikat.
Lebih lengkapnya dapat dibaca di sini:
CMIIW
Mohon input dari sejawat lainnya.
23 Maret 2020, 19:32
dr. Astra Parahita, Sp.A
Dokter Spesialis Anak