Alo dokter Hendra SpPD, ohon maaf nanya, apabila terdapat pasien covid dg gagal nafas dan penurunan kesadaran serta lateralisasi. Apakah perbaikan gcs...
Transfusi plasma konvalesens pada pasien COVID-19 - Penyakit Dalam Ask the Expert - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Transfusi plasma konvalesens pada pasien COVID-19 - Penyakit Dalam Ask the Expert
Dibalas 18 Februari 2021, 17:04
Anonymous
Dokter Spesialis Kulit
Alo dokter Hendra SpPD, ohon maaf nanya, apabila terdapat pasien covid dg gagal nafas dan penurunan kesadaran serta lateralisasi. Apakah perbaikan gcs termasuk salah satu Goal transfusi plasma konvalesence? Trima kasih
Dibuat 18 Februari 2021, 16:52
18 Februari 2021, 17:04
dr. Hendra Gunawan SpPD
Dokter Spesialis Penyakit Dalam
Alo dokter,
Pada COVID-19 tujuan pemberian Terapi plasma konvalesen adalah mengurangi dampak yang terjadi akibat badai sitokin yang diduga menjadi penyebab terjadinya manifestasi klinis berat pada COVID-19. Perbaikan sesederhana GCS maupun vital sign adalah salah satu parameter keberhasilan TPK.
Semoga membantu ya