Epidemiologi Drug-Induced Liver Injury (DILI)
Secara epidemiologi, angka kejadian Drug-Induced Liver Injury (DILI) berbeda-beda untuk setiap negara. Studi prospektif berbasis populasi di Perancis menunjukkan bahwa kejadian tahunan DILI pada populasi umum adalah 13,9/100,000. Perkiraan kejadian tahunan di Cina adalah 23,8/100.000. Mortalitas dapat terjadi akibat gagal hati akut yang ditimbulkan DILI.[2]
Global
Studi prospektif di Perancis melaporkan bahwa insidensi DILI pada populasi umum yaitu 13,9/100.000 jiwa per tahun. Sementara itu, angka kejadian tahunan DILI di Islandia adalah 19,1/100.000.
Referensi
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)