Kontrol kesehatan gigi umumnya dianjurkan untuk dilakukan setiap 6 bulan sekali. Namun, rentang waktu kontrol gigi ini tidak diambil berdasarkan bukti ilmiah yang mumpuni. Tujuan utama kontrol kesehatan gigi adalah untuk melakukan evaluasi rutin regio oral.[1,2]
Dokter gigi seharusnya dapat menentukan kondisi di regio oral yang yang memerlukan perawatan, atau menentukan risiko perkembangan penyakit seperti karies dentis, penyakit periodontal, hingga keganasan. Oleh karena itu, kontrol kesehatan gigi berperan sebagai promotif, preventif, dan deteksi dini yang diharapkan mampu menurunkan insidensi penyakit gigi-mulut dan meningkatkan kualitas hidup pasien.[1,2]
Walaupun demikian, terdapat berbagai faktor yang menyebabkan kontrol kesehatan gigi rutin tidak memungkinkan, seperti terbatasnya fasilitas kesehatan dan faktor ekonomi.[1-3]
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)
Referensi
1. Patel S, Bay RC, Glick M. A systematic review of dental recall intervals and incidence of dental caries. J Am Dent Assoc. 2010 May;141(5):527-39. doi: 10.14219/jada.archive.2010.0225. PMID: 20436100.
2. Fee PA, Riley P, Worthington HV, Clarkson JE, Boyers D, Beirne PV. Recall intervals for oral health in primary care patients. Cochrane Database of Systematic Reviews 2020, Issue 10. Art. No.: CD004346. DOI: 10.1002/14651858.CD004346.pub5
3. Jiang Y, Tang T, Mei L, Li H. COVID-19 affected patients' utilization of dental care service. Oral Dis. 2020 Jul 22:10.1111/odi.13568. doi: 10.1111/odi.13568. Epub ahead of print. PMID: 32696473; PMCID: PMC7405079.
4. Gabel F, Kalmus O, Rosing K, Tescher A-L, Listl S. Implementation of altered provider incentives for a more individual-risk-based assignment of dental recall intervals: evidence from a health systems reform in Denmark. Health Economics, 2019. 29:475-88
5. Farooqi OA, Wehler CJ, Gibson G, Jurasic MM, Jones JA. Appropriate Recall Interval for Periodontal Maintenance: A Systematic Review. J Evid Base Dent Pract, 2015. 15:171-81
6. Taqi M, Razak IA, et al. Establishing risk-based recall interval for caries management among 11-12-year-old Pakistani children. BMC Oral Health. 2022 Aug 13;22(1):349.