Kontraindikasi dan Peringatan Probenecid
Kontraindikasi pemberian probenecid di antaranya riwayat hipersensitivitas yang berat setelah penggunaan obat ini, seperti reaksi anafilaksis dan sindrom Steven Johnson. Pemberian probenecid pada pasien dengan riwayat ulkus peptikum harus dengan peringatan khusus.[5,18]
Kontraindikasi
Terdapat beberapa kondisi yang menjadi kontraindikasi probenecid, yaitu:
Referensi
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)