Diagnosis Chilblains (Pernio)
Diagnosis chilblains (pernio) dapat ditegakkan dengan melakukan anamnesis menyeluruh dan pemeriksaan fisik. Pemeriksaan penunjang seperti laboratorium dan histopatologis dapat dilakukan untuk mendukung diagnosis dan menyingkirkan diagnosis banding.[1,2]
Anamnesis
Anamnesis secara menyeluruh diperlukan untuk menegakkan diagnosis chilblains. Chilblains muncul sebagai lesi eritrosianotik tunggal atau multipel, umumnya makula, papula, atau nodul terdistribusi simetris dengan predileksi tersering pada punggung dan sisi jari-jari tangan atau kaki bilateral yang muncul dalam waktu 12–24 jam setelah paparan dingin, lembab, dan akan sembuh dalam 2–3 minggu.[1–4,6]
Referensi
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)