Edukasi dan Promosi Kesehatan Plak Gigi
Prinsip edukasi pasien dan promosi kesehatan pada plak gigi berfokus pada mengajarkan teknik menyikat gigi yang benar, penggunaan benang gigi, serta pentingnya menjaga kebersihan mulut, yang terbukti secara ilmiah dapat mengurangi akumulasi plak dan risiko penyakit periodontal. Selain itu, dokter harus menjelaskan pentingnya pola makan rendah gula dan karbohidrat, yang dapat mengurangi pertumbuhan bakteri penyebab plak.[2,5,6]
Edukasi Pasien
Dokter harus mendorong kebiasaan menyikat gigi disertai dengan penggunaan benang gigi yang teratur. Kebiasaan menyikat gigi yang meliputi frekuensi, durasi, teknik, dan intensitas penting diberikan kepada pasien agar pasien dapat melakukan pembersihan yang efektif.
Referensi
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)