Penatalaksanaan Epilepsi
Penatalaksanaan epilepsi bertujuan untuk menghilangkan serangan kejang pada pasien epilepsi tanpa disertai efek samping bermakna. Tata laksana epilepsi secara umum dapat dibagi menjadi terapi farmakologi dan terapi nonfarmakologi.[12]
Pasien wanita dengan epilepsi katamenial membutuhkan pertimbangan khusus ketika dokter merencanakan terapi. Pilihan tata laksana yang dapat diberikan adalah tata laksana hormonal maupun nonhormonal.
Terapi Farmakologi
Referensi
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)