Epidemiologi Arteriovenous Malformation (AVM)
Data epidemiologi menunjukkan angka kejadian beragan arteriovenous malformation (AVM) di setiap negara, dengan prevalensi berkisar antara 0,2 hingga 1,4 per 100.000 penduduk per tahun. Jumlah kasus AVM pada susunan saraf pusat lebih banyak dibandingkan AVM perifer.[1,14,16-20]
Global
Angka kejadian AVM serebral berdasarkan data prospektif New York Islands AVM Study di Amerika Serikat adalah sekitar 1,34 per 100.000 orang-tahun, meskipun prevalensinya secara nasional belum diketahui. Peningkatan penggunaan MRI otak dengan ambang pemeriksaan yang rendah menyebabkan lebih banyak kasus terdeteksi sebelum terjadi perdarahan.
Referensi
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)