Prognosis Gastroenteritis
Prognosis gastroenteritis kebanyakan baik, tetapi bisa bersifat fatal jika dehidrasi tidak ditangani dengan baik.
Komplikasi
Komplikasi utama yang dapat terjadi pada gastroenteritis adalah kehilangan cairan dan gangguan elektrolit. Pada diare akut karena kolera, dapat terjadi kehilangan cairan secara mendadak yang menyebabkan syok hipovolemik disertai hipokalemia dan asidosis metabolik. Pada kondisi yang berat, dehidrasi dapat berlanjut menjadi nekrosis tubular akut ginjal dan pada akhirnya terjadi gagal multi organ.[23]
Referensi
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)