Diagnosis Henti Jantung Mendadak
Diagnosis henti jantung mendadak perlu ditegakkan secara cepat dan tepat, karena kondisi ini dapat mengancam jiwa. Anamnesis sering sulit dilakukan pada pasien, sehingga kecurigaan terjadinya henti jantung mendadak dibuat apabila pasien tidak merespon dan berhenti bernapas.[1,3]
Anamnesis
Anamnesis kasus henti jantung mendadak dapat diperoleh dengan bertanya kepada keluarga penderita atau penolong yang menemukan penderita. Riwayat penyakit yang menjadi faktor risiko munculnya henti jantung mendadak atau faktor risiko lainnya merupakan hal yang wajib untuk ditanyakan.
Referensi
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)